Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2017

Apa itu Bioma Tundra?

Apasih bioma tundra itu? Bioma tundra adalah sebuah tempat dimana mempunyai karakteristik iklim regional yang sangat ekstrim dengan bersuhu rata-rata rendah, bersalju, dan juga mempunyai musim panas yang cukup pendek. Apa saja jenis vegetasi yang tumbuh di bioma tundra ini? Menurutmu apa yang tumbuh di tempat ekstrim dan suangat dingin kayak gitu? Ya, ada.. Jenis vegetasi yang tumbuh adalah lumut yang membentuk suatu hamparan yang sangat luas atau sering disebut dengan sebutan sebagai ”hamparan bantalan”. Jenis - jenis lumut yang ada pada tempat tersebut adalah dark red, rumput kipas, dan lumut lain-lain. Ada di mana sih Bioma Tundra itu? Hanya sedikit loh ternyata. Di Indonesia nggak ada. Hanya tersebar di kutub utara dan di Pegunungan Alpine. Tertarik kesana? Diriku ini yang hobi dolan ya sangat tertarik buat kesana. Soalnya disana adalah sebuah hal yang beda banget pemandangannya dari Indo tercinta ini. Dear pembaca, doain yak.. Semoga aku bisa kesana yak, explore ala