Seperti apa Pengaruh Faktor Iklim terhadap Persebaran Flora dan Fauna di Dunia? Cobalah amati jenis-jenis tanaman di daerah dataran rendah sampai tinggi!Mengapa jenis-jenis tanaman itu bisa berbeda? Apakah dari perbedaan tersebut juga terjadi di dunia binatang? Jadi, keberadaan flora dan fauna itu mutlak dipengaruhi oleh iklim yang berguna untuk berbagai proses pertumbuhan maupun perkembangannya. Dapatkah kamu menjelaskan bagaimana faktor iklim yang dapat berpengaruh terhadap flora dan fauna itu? Suhu dan kelembapan udara dapat berpengaruh terhadap proses perkembangan fisik flora dan fauna, sedangkan sinar matahari juga sangat dibutuhkan oleh tanaman untuk melakukan fotosintesis dan metabolisme tubuh bagi beberapa jenis hewan. Angin pun sangat berperan dalam suatu proses penyerbukan atau bahkan menerbangkan beberapa biji-bijian tumbuhan sehingga berpengaruh langsung terhadap persebaran flora. Kondisi pada iklim yang berbeda menyebabkan flora dan fauna berbeda pula loh. Jika
Seputar Artikel Pendidikan, kehidupan kuliah, bisnis, kesehatan dan berbagai informasi menarik lainnya